Potongan tanaman juga digunakan untuk membuat rambut dan jenggot McGregor terlihat nyata.
"Sebuah kehormatan bahwa Conor telah menerima hadiah dari saya. Dia adalah fenomena, bukanya hanya seorang atlet yang cerdas tetapi juga seorang visioner," kata Aspencrow.
(Baca juga: Siapa Sangka Ibu Kandung Dele Alli Malah Sakit Hati Kepada Sang Putra)
Seniman tersebut juga sedikit menggabungkan detail dari patung Michaelangelo dengan grafiti modern.
Hal itu dia lakukan untuk memberi kesan masa lalu, seorang dewa yang diabadikan dalam patung.
Conor McGregor is getting a 16-stone sculpture of himself for his 30th birthday. https://t.co/JBzKJKJ0bh pic.twitter.com/W1LBlxAiQ7
— DailyEdge (@dailyedge) 10 Juli 2018
Sementara itu, McGregor kini tengah sibuk berlatih dan meningkatkan persiapan untuk kembali ke UFC pada akhir tahun ini.
Conor McGregor kembali setelah mendapat berbagai masalah yang berujung pada pengadilan.
(Baca juga: Gokil! Begini Cara Tamu Undangan Pernikahan di Inggris Menyaksikan Laga Perempat Final Piala Dunia 2018 di Rusia)
Editor | : | Nina Andrianti Loasana |
Sumber | : | Dailymail.co.uk |
Komentar