"Olahraga bikin badan tambah sehat sehingga bisa konsentrasi dalam waktu lebih panjang," kata Eddy Lim.
Ketua Indonesia eSports Association (IeSPA), Eddy Lim, berbicara dalam acara bertajuk penyambutan eSports sebagai olahraga prestasi andalan pada masa depan di High Grounds Icafe, Jakarta Utara, Selasa (24/7/2018).(SEPTIAN TAMBUNAN/BOLASPORT.COM)
ESports akan menjadi cabang olahraga ekshibisi pada Asian Games 2018 yang berlangsung di Jakarta dan Palembang, Indonesia.
ESports baru akan dipertandingan secara resmi untuk memperebutkan medali pada Asian Games 2022 di Hangzhou, China.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar