(Baca juga: Ronaldo Akhirnya Tinggalkan Rumah Sakit Setelah Terjangkit Radang Paru-paru)
Sementara di jasad Jorge, pihak kepolisian menemukan total 50 luka tembakan.
Sekitar 40 polisi dikerahkan setelah insiden penembakan itu terjadi.
Polisi Meksiko saat ini telah menemukan korban penculikan yang ternyata tak jauh dari tempat berlaga.
Korban penculikan berusia 19 tahun itu dilepas oleh anggota gangster karena mereka salah menculik orang.
Penyerangan yang dilakukan para gangster ini merupakan aksi lanjutan dari perseteruan gang yang terjadi di sebuah pom bensin sehari sebelum laga itu dihelat.
Hingga saat ini kepolisian Meksiko belum menangkap satu orang pun yang terlibat dalam aksi penyerangan ini.
(Baca juga: Tottenham Hotspur Diperkirakan Tidak Gunakan Stadion Anyar Karena Alasan Keamanan)
Editor | : | Nina Andrianti Loasana |
Sumber | : | thesun.co.uk |
Komentar