Bagi Fajar/Rian turnamen Japan Open 2018 termasuk membutuhkan waktu yang singkat dalam hal pelatihan.
Hal tersebut karena keduanya baru saja selesai membela Merah Putih hingga babak terakhir alias fases final perorangan Asian Games 2018.
Sempitnya persiapan membuat Fajar/Rian akhirnya menyiasati situasi ini.
"Memang belum balik 100 persen tenaganya. Tetapi kami atur saja bagaimana caranya supaya stamina terjaga terus. Kami sering latihan fisik di gym hotel, push-up, dan sebagainya," jelas Fajar.
(Baca Juga: Ini yang Tidak Akan Dilakukan oleh Conor McGregor Setelah Putuskan Kembali ke UFC)
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | badmintonindonesia.org |
Komentar