Tunggal putra nomor 1 Denmark, Viktor Axelsen tampaknya kurang beruntung di kompetisi bulu tangkis musim 2018.
Sebelumnya pada musim 2017, tunggal putra bertinggi 194 cm itu sempat bersinar di musim 2017.
Pada musim 2017, Axelsen sempat menduduki peringkat nomor 1 dunia dan menyabet berbagai gelar turnamen level super series.
Axelsen tercatat menjadi juara dunia 2017 usai menaklukan wakil China, Lin Dan 22-20, 21-16.
(Baca juga : Gara-gara Foto Kevin Sanjaya Liburan ke Pantai, Netizen Salah Fokus pada Hal Ini)
Selain itu, Axelsen juga mengkoleksi gelar juara BWF Super Series Final 2017, Japan Open 2017, Indoa Open 2017.
Namun, gemilangnya prestasi Axelsen seolah redup di 2018.
Berikut tim Bolasport.com menghimpun deretan kemalangan yang harus dialami Axelsen karena meredupnya prestasi miliknya.
1. Kehilangan takhta nomor 1 dunia
Editor | : | Muhammad Shofii |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar