(Baca juga: Floyd Mayweather Tak Ingin Hadapi Khabib Nurmagomedov dengan Regulasi Tarung Bebas MMA)
"Kami sudah melakukan hal itu dengan mengirim Conor McGregor ke tinju, sekarang giliran Anda datang kemari," tutur White.
"Saya tak tahu mengapa dia masih ingin bertanding dengan regulasi tinju, setiap kali mendapat tantangan selalu ingin berakhir di ring tinju."
"Anda ingin bertarung? Anda ingin mendapat keuntungan 150 juta dolar AS (Rp 2,1 triliun)? Datang kemari dan terima kekalahan Anda!," kata White.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | bjpenn.com |
Komentar