- Rekap Hasil BWF World Tour Finals 2018 - Borong 3 Gelar, China Berpesta di Depan Publik Sendiri
- Berpesta di BWF World Tour Finals 2018, China Pertegas Dominasi dalam Turnamen Penutup Musim
- BWF World Tour Finals 2018 Rampung Digelar, Musim 2018 Sisakan 3 Turnamen Lagi
"Dari Asian Games dan Asian Para Games, terbukti bahwa negara kita mampu melahirkan atlet-atlet yang bisa mengharumkan nama bangsa Indonesia," tutur Tri.
"Kita sudah seharusnya tidak melupakan para atlet yang dulunya memiliki prestasi serupa."
Salah satu atlet yang menerima penghargaan, Starlet Irianneke Anzela (atletik), mengaku bersyukur karena para pelaku olahraga nasional kini lebih dihargai ketimbang pada masanya.
"Atlet sekarang ini lebih bagus perhatiannya, latihannya juga lebih ada fasilitasnya, diperhatikan," ujar Starlet yang pernah memecahkan rekor pada ajang atletik Singapore Open.
"Waktu zaman saya kurang diperhatikan. Sekarang sudah diperhatikan, saya sangat bangga," ucap dia menambahkan.
Berikut ini daftar atlet wanita penerima penghargaan dari Perwosi:
- Murdasih (49 tahun/cabang olahraga senam)
- Sri Purwidiyati (58/atletik)
- Sutirta Siwi Akip (84/tenis meja)
- Starlet Irianneke Anzela (56/atletik)
- Carla Tedjasukmana (69/tenis meja)
- Maria Lawalata (51/atletik)
- Marina Segedi (54/pencak silat)
- Tati Sumirah (66/bulu tangkis)
- Anna Manopo (50/bola voli)
- Leana Suniar (70/panahan)
- Diana Tedjasukmana (tenis meja)
- Martha Kase (46/atletik)
- Rodiawati Dahlan (52/pencak silat)
- Supriyati Sartono (46/atletik)
- Yuni Astuti (52/bulu tangkis)
- Winarni (43/angkat besi)
- Lenni Haeni (41/dayung)
- Suryati (atletik)
- Carolina S Rieuwpassa (69/atletik)
- Susanna Nanlohy Rieuwpassa (69/atletik)
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | Perwosi |
Komentar