Whyte bukanlah lawan yang asing bagi Joshua, karena kedua petinju kelas berat itu pernah bertarung pada 2015 lalu.
"Jika ada kesepakatan yang harus dilakukan untuk pertarung itu, ada pulang yang sangat bagus bahwa itu akan terjadi berikutnya," ujar Hearn lagi.
"Saya merasa seolah-olah dia pantas mendapatkan gelar juara dunia dan saya merasa seolah-olah dia berada di masa jayanya. Pertarungan kontra Joshua akan menjadi pertarungan yang hebat," ucapnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Boxingscene.com |
Komentar