Pria yang sempat menimba ilmu di Eropa itu mengaku akan terus belajar dengan kepemimpinan pelatih Bajul Ijo, Djadjang Nurdjaman.
"Saya pikir masih perlu belajar lagi, menimba ilmu. Saya bisa belajar kepemimpinan dari pelatih Djadjang Nurdjaman. Semua tahu dia sukses bersama Persebaya musim lalu," tutur Rudy.
Ia menilai Persebaya merupakan salah satu tim yang memiliki pengelolaan secara profesional dan pendukung yang loyal serta masif.
Meski waktu dimulainya kompetisi masih belum jelas, para pemain Bajul Ijo sudah digeber latihan di Stadion Jenggolo, Sidoarjo, sejak Kamis (10/1/2019).
Selain memulai latihan, saat ini manajemen Persebaya juga disibukkan dengan proses rekrutmen pemain untuk persiapan Liga 1 2019.
(Baca Juga: Dua Amunisi Juara Milik Arema Resmi Perkuat Bhayangkara FC Musim 2019)
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | persebaya.id |
Komentar