Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemkot Malang Rayu Arema Agar Mau Kembali ke Gajayana

By Irfa Ulwan - Jumat, 11 Januari 2019 | 21:50 WIB
     Pendukung Arema FC, Aremania, memberi dukungan kepada tim kesayangan mereka saat Arema FC melawan Persela Lamongan pada laga kedua Piala Presiden 2018 Grup E di Stadion Gajayana Malang, Jawa Timur, Sabtu (20/01/2018) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pendukung Arema FC, Aremania, memberi dukungan kepada tim kesayangan mereka saat Arema FC melawan Persela Lamongan pada laga kedua Piala Presiden 2018 Grup E di Stadion Gajayana Malang, Jawa Timur, Sabtu (20/01/2018) malam.

Pemerintah Kota (Pemkot) Malang mencoba merayu Arema FC untuk kembali menggunakan Stadion Gajayana sebagai kandang. Sebelumnya tim beralias Singo Edan itu bermarkas di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang.

Hal itu disampaikan langsung oleh Walikota Malang, Sutiaji.

Sutiaji terlihat hadir di latihan perdana Arema FC menyongsong musim 2019.

Melalui Sutiaji, Pemkot berharap klub kebanggaan masyarakat Malang ini mau kembali berkandang di Stadion Gajayana yang terletak di wilayah administratif Kota Malang.

Sutiaji berjanji bakal merenovasi stadion yang terletak di tengah kota itu agar dapat representatif untuk menggelar pertandingan di Liga 1.

(Baca juga: Dua Pemain Asing Anyar Arema FC Belum Dibebani Apa-apa)

Tak tanggung-tanggung, Sutiaji mengatakan pihaknya telah menyiapkan dana hingga tiga miliar rupiah.

"Nanti pakai LED papan skor kami. Anggarannya sekitar Rp 3 miliar," katanya, kutip BolaSport.com dari Tribun Jatim.

Pekerjaan rumah paling besar Pemkot untuk merealisasikan niatnya merenovasi Stadion Gajayana, mungkin, terletak pada sisi kapasitas.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : jatim.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Alumni Liga 1 Jadi Pemain Paling Senior di Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136