Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penalti Ronaldo Ditepis Kiper 39 Tahun, Juventus Tetap di Puncak

By Septian Tambunan - Selasa, 22 Januari 2019 | 04:25 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, mengeksekusi penalti dalam laga Liga Italia melawan Chievo di Stadion Allianz, Turin, Senin (21/1/2019).
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, mengeksekusi penalti dalam laga Liga Italia melawan Chievo di Stadion Allianz, Turin, Senin (21/1/2019).

Memasuki babak kedua, Juventus mempertahankan intensitas gempuran.

Baca Juga : Gianluigi Buffon: Cristiano Ronaldo adalah Kepingan Terakhir yang Dirindukan Juventus

Anak-anak asuh Massimiliano Allegri nyaris menambah gol pada menit ke-48 apabila sundulan Alex Sandro yang memaksimalkan umpan silang Douglas Costa tak ditepis dengan gemilang oleh Stefano Sorrentino.

Pada menit ke-51, Juventus mendapat penalti setelah bek Chievo Verona, Mattia Bani menahan tendangan Douglas Costa menggunakan tangan.

Gelandang Juventus, Douglas Costa, beraksi dalam laga Liga Italia melawan Chievo di Stadion Allianz,
Gelandang Juventus, Douglas Costa, beraksi dalam laga Liga Italia melawan Chievo di Stadion Allianz,

Cristiano Ronaldo, yang maju sebagai eksekutor, gagal menjalankan tugasnya.

Stefano Sorrentino, yang telah berusia 39 tahun, melompat ke arah kiri bawah gawangnya untuk menepis sepakan Ronaldo.

Penggemar Juventus kembali bersorak gembira pada menit ke-84 seusai Daniele Rugani menjebol gawang Chievo.

Memanfaatkan umpan Federico Bernardeschi dari tendangan bebas, Rugani melepaskan tandukan yang membuat Sorrentino mati langkah.

Baca Juga : Trofi Pertama Sudah, CR7 Bidik Rekor Quadruple buat Juventus


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Legaseriea.it
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X