Zidane memang sudah memiliki Cristiano Ronaldo di Juventus sehingga tidak perlu memulangkan salah satu anak asuh lagi.
Rumor penunjukan Zidane sebagai pelatih baru Juventus tidak lepas dari hasil minor yang mereka raih di Coppa Italia.
Pelatih Juventus saat ini, Massimiliano Allegri, gagal membawa klubnya melaju ke babak semifinal ajang tersebut.
Kondisi ini membuat Allegri rawan dipecat dan digantikan oleh Zidane.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dimas Wahyu Indrajaya |
Sumber | : | calciomercato.com |
Komentar