Eks pemain Celtic FC itu dengan sabar menerima ajakan untuk foto bersama dengan para pendukung Persebaya.
Baca Juga: Besok Pemain Asing Asia Bidikan Persebaya Akan Datang, Manuchekhr Dzhalilov?
Amido Balde merasa senang dan berterima kasih atas sambutan yang dia terima.
Pemain berdarah Guinea-Bissau ini siap untuk membela klub kesayangan Bonek itu.
Baca Juga: Rapor Awal Februari 2019 untuk Pemain Indonesia di Asia dan Eropa
"Saya merasa senang dan saya berterima kasih atas semuanya," kata Amido Balde.
"Sekarang, saya mulai bersiap untuk membela klub ini (Persebaya Surabaya)."
Baca Juga: Cetak Gol Penting di Malaysia, Saddil Ramdani Dijuluki Speedy Gonzales
Baca Juga: Resmi, PSS Sleman Kontrak Winger Potensial yang Dilepas PSM Makassar
Baca Juga: Kiper Cantik Kelahiran AS Berpeluang Perkuat Thailand di Piala Dunia
View this post on Instagram
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | Surya.co.id |
Komentar