Baca Juga: Eks Bomber Bali United Cetak Gol, saat Timnya Kalah Telak di Malaysia
"Sangat memalukan karena mereka sangat jauh dari kompetitif."
"Pria itu (Mauricio Pochettino) melakukan pekerjaan yang hebat di tengah kesulitan tersebut," tutur Lineker menambahkan.
Baca Juga: Senyap di Bursa Transfer, Tottenham Memang Dirancang Tidak Juara
Dalam wawancaranya, Gary Lineker berharap bahwa Tottenham dapat mendatangkan satu atau dua pemain, satu gelandang atau pemain depan yang bagus agar dapat bersaing di Eropa.
Gary Lineker merupakan pencetak gol terbanyak ketiga tim nasional Inggris setelah duo mantan pemain Manchester United, Wayne Rooney, dan Sir Bobby Charlton.
Ia mengemas 48 gol dari 80 penampilan semasa mengenakan seragam The Three Lions.
Di lain pihak, Tottenham Hotspurs akan menjamu Leicester City dalam laga Liga Inggris pekan ke-26 di Stadion Wembley pada Munggu (10/2/2019.
Baca Juga: Klub Peringkat 6 Liga Jepang Punya Kans Diperkuat Arjen Robben
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | Football.london |
Komentar