Namun hakim garis telah mengangkat bendera tanda offside.
Tim tamu lebih menguasai bola pada menit-menit akhir babak pertama. Satu menit jelang laga usai, tendangan Dani Alves dari tendangan bebas masih melambung tinggi di udara.
Belum ada gol di babak pertama. Skor 0-0 untuk kedua tim.
Baca Juga : Manchester United Vs PSG - Thomas Tuchel Tetap Bekukan Status Rabiot
We're level at the break.
Follow the match in the #MUFC Official App: https://t.co/5Ab1IkVQX3 pic.twitter.com/x74xC2FBCF
— Manchester United (@ManUtd) 12 February 2019
Susunan Pemain
Manchester United (4-3-3): 1-David de Gea, 18-Ashley Young, 3-Eric Bailly, 2-Victor Lindelof, 23-Luke Shaw; 31-Nemanja Matic, 21-Ander Herrera, 6-Paul Pogba; 14-Jesse Lingard, 11-Anthony Martial, 10-Marcus Rashford
Pelatih: Ole Gunnar Solskjaer
Paris Saint-Germain (4-3-3): 1-Gianluigi Buffon; 4-Thilo Kehrer, 2-Thiago Silva, 3-Presnel Kimpembe, 14-Juan Bernat; 5-Marquinhos, 6-Marco Verratti, 23-Julian Draxler; 13-Dani Alves, 11-Angel di Maria, 7-Kylian Mbappe
Pelatih: Thomas Tuchel
Wasit: Daniele Orsato (Italia)
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar