Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harga 3 Pemain Real Madrid Merosot Tajam Saat Dikabarkan Akan Dijual

By Pradipta Indra Kumara - Jumat, 1 Maret 2019 | 16:36 WIB
Gelandang Real Madrid, Isco Alarcon, menjadi salah satu pemain yang dikabarkan akan dijual.
TWITTER.COM/REALMADRID
Gelandang Real Madrid, Isco Alarcon, menjadi salah satu pemain yang dikabarkan akan dijual.

BOLASPORT.COM - Real Madrid harus memikirkan strategi penjualan yang tepat saat ketiga pemainnya mengalami penurunan harga.

Performa yang kurang maksimal membuat Real Madrid dikabarkan siap menjual tiga pemainnya.

Namun, El Real menemui ganjalan. Pasalnya, ketiga pemain yang berstatus bintang tersebut mengalami penurunan harga cukup tajam.

Penurunan nilai transfer ketiga pemain tersebut tidak terlepas dari kurangnya menit bermain serta performa tidak memuaskan bareng Real Madrid musim ini.

Baca Juga : Profil Navarone Foor, Keturunan Toraja yang Ingin Bela Timnas Indonesia

Ketiga pemain Real Madrid tersebut adalah Isco Alarcon, Gareth Bale, dan Marcelo Vieira.

Mereka bertiga menjadi pemain Real Madrid yang mengalami penurunan harga paling tajam, seperti dilansir BolaSport.com dari Transfermarkt.

Baca Juga : Lionel Messi Bukan Penyebab Neymar Pergi Meninggalkan Barcelona

Gareth Bale yang sempat memecahkan rekor transfer, mengalami penurunan harga sebesar 10 juta euro.

Nilai pasar Bale sebelumnya menyentuh 80 juta euro, namun kini hanya menjadi 70 juta euro.

Pun demikian dengan Isco. Sempat menjadi andalan pada era Julen Lopetegui, dia lebih sering dipinggirkan pelatih anyar, Santiago Solari.

Nilai transfer Isco sendiri mengalami penurunan harga sebesar 15 juta euro.

Sebelumnya Isco bernilai 75 juta euro, namun kini menjadi 60 juta euro.

Baca Juga : Solskjaer Panggil 3 Wonderkid untuk Mengatasi Badai Cedera Man United

Marcelo menjadi pemain Real Madrid yang memiliki penurunan nilai transfer terbesar.

Performa yang menurun membuat bek sayap asal Brasil tersebut juga tersingkir dari tim utama.

Marcelo tergeser oleh Sergio Reguilon, bek muda Real Madrid.

Marcelo mengalami penurunan 35 juta euro dari nilai sebelumnya 70 juta euro.

Meski rencana penjualan baru sekadar rumor, bukan tidak mungkin Real Madrid benar-benar melepas mereka pada musim depan.

Baca Juga : 41 Pemain Pinjaman Chelsea yang Bisa Menjadi Penyelamat Musim depan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X