"Target emas SEA Games, karena sudah dari 1991 belum meraih emas. Oleh sebab itu kami jadikan ini motivasi," tutur Indra.
"Bagi kami ini adalah kemenangan moral kami untuk tampil di AFC karena lawannya sama seperti di AFF (Thailand dan Vietnam)," ucapnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Thoriq Az Zuhri Yunus |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar