Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Datangkan Eriksen, Real Madrid Siap Umpankan Gareth Bale

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 3 Maret 2019 | 18:44 WIB
Gareth Bale terancam dilego oleh Real Madrid akibat penurunan performa dan dijadikan umpan untuk gaet Christain Eriksen.
TWITTER.COM/TALKINGTHFC
Gareth Bale terancam dilego oleh Real Madrid akibat penurunan performa dan dijadikan umpan untuk gaet Christain Eriksen.

BOLASPORT.COM - Upaya Real Madrid untuk mendatangkan Christian Eriksen ke Stadion Santiago Bernabeu pada bursa transfer musim panas mendatang, menemui babak baru.

Dikutip dari Mirror yang dilansir oleh BolaSport.com, Real Madrid bersiap untuk menggunakan Gareth Bale sebagai umpan untuk mendatangkan playmaker Tottenham Hotspur, Christian Eriksen.

Real Madrid sudah menunjukkan ketidak sabarannya untuk segera menjual Gareth Bale karena performanya yang dianggap gagal di musim 2018-2019.

Bale yang digadang-gadang sebagai pengganti Cristiano Ronaldo yang hijrah ke Juventus musim panas lalu, gagal memenuhi ekspektasi Santiago Solari.

Baca Juga : Duh, Gareth Bale Meninggalkan Bernabeu Sebelum El Clasico Kelar!

Nasib Bale sudah memasuki masa-masa akhir dan Madrid telah merencanakan dirinya sebagai paket pertukaran untuk Eriksen.

Christian Eriksen sendiri kabarnya saat ini kabarnya masih belum menentukan perpanjangan kontrak dengan Tottenham mengingat kontraknya akan berakhir tahun depan.

Eriksen menjadi bagian penting dari Tottenham Hotspur yang kini juga menjadi pesaing perburuan gelar juara Liga Inggris.

Bersama Tottenham Hotspur, Eriksen telah mengoleksi 5 gol dan 9 assist di 21 penampilannya di liga.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Top Skor Liga Voli Korea - Red Sparks Belum Main, Megawati Terus Menurun Hingga Nyaris Keluar 10 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X