Kedelapan tim yang berjuang kali ini masih memiliki kesempatan sama besar untuk lolos ke perempat final.
Pertandingan leg kedua babak 16 besar akan menampilkan pertarungan sengit antara delapan klub tersebut untuk mampu meraih tiket ke babak selanjutnya.
Berikut jadwal leg kedua babak 16 besar Liga Champions pekan ini:
Rabu, 6 Maret 2019
- Real Madrid vs Ajax Amsterdam (RCTI pukul 03.00 WIB)
- Borussia Dortmund vs Tottenham Hotspur (pukul 03.00 WIB)
Kamis, 7 Maret 2019
- Paris Saint-Germain vs Manchester United (RCTI pukul 03.00 WIB)
- FC Porto vs AS Roma (pukul 03.00 WIB)
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Thoriq Az Zuhri Yunus |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar