Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen Akhir Grup E Piala Presiden 2019 - Arema FC Sukses Selamat dari Lubang Jarum

By Irfa Ulwan - Rabu, 13 Maret 2019 | 20:45 WIB
Foto tim Arema FC sebelum melawan Barito Putera pada laga pertama Grup E Piala Presiden 2019, Senin (4/3/2019).
INSTAGRAM AREMA FC
Foto tim Arema FC sebelum melawan Barito Putera pada laga pertama Grup E Piala Presiden 2019, Senin (4/3/2019).

Kiprah tim kebanggaan Aremania di ajang ini akan terhenti apabila Bhayangkara FC dan Madura United meraih hasil maksimal di pertandingan terakhir mereka.

Baca Juga : Klasemen Akhir Grup A Piala Presiden 2019, Persib Tak Jadi Kehilangan Muka

Pemain Arema FC tertunduk setelah kalah dari Persela Lamongan di Piala Presiden 2019.
PSSI.ORG
Pemain Arema FC tertunduk setelah kalah dari Persela Lamongan di Piala Presiden 2019.

Sebab di papan klasemen runner up terbaik, Bhayangkara FC yang telah mengemas enam poin, serta Madura United yang punya koleksi empat poin, baru memainkan dua laga.

Bhayangkara FC akan bertanding melawan Bali United, Kamis (14/3/2019), sedang Madura United akan bersua Borneo FC pada Jumat (15/3/2019).

Sementara itu, Persela Lamongan telah lebih dahulu memastikan diri sebagai juara grup meski hanya bermain imbang 1-1 dengan Barito Putera.

Persela mengemas tujuh poin dan berhak atas satu tiket babak 8 besar.

Baca Juga : Pasca Tersingkir dari Piala Presiden 2019, Pelatih Persib Bubarkan Tim

Barito Putera dipastikan tersingkir, menemani Persita Tangerang yang telah mendapat predikat itu lebih dahulu.

Barito yang hanya mampu mengamankan empat poin tak berdaya dengan kenyataan bahwa Arema FC menang atas Persita.

Berikut klasemen akhir Grup E Piala Presiden 2019:

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin
1 Persela Lamongan 3 3 0 0 4 1 +3 7
2 Arema FC 3 2 0 1 9 3 +6 6
3 Barito Putera 3 1 1 1 6 5 +1 4
4 Persita Tangerang 3 0 0 3 2 11 −9 0

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport. com
REKOMENDASI HARI INI

Prediksi Ipswich Town Vs Man United, Debut Amorim Berjalan Manis Lewat Kemenangan Tipis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X