Baca Juga : Juventus atau Man United, Siapa Calon Klub Baru Raphael Varane?
"Namun rekan-rekan dan staf Huracan meyakinkan saya untuk bergabung Juventus."
"Saya menandatangi kontrak yang disodorkan Juventus saat liburan sambil berjemur di pantai," ucap Dybala menambahkan.
Bagi pemain berjuluk La Joya itu, momen tersebut menjadi momen yang tak terlupakan dalam hidupnya.
Saat ini Dybala sedang berjuang untuk mendapatkan waktu bermain setelah kedatangan Cristiano Ronaldo ke Turin pada musim panas lalu.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Calcimercato |