Jika Varane datang, ia akan menyusul jejak Cristiano Ronaldo yang lebih dahulu meninggalkan Real Madrid untuk bergabung dengan Juventus.
Juventus memang sering dikait-kaitkan dengan berita transfer soal pemain Real Madrid.
Sebelumnya, Juventus juga berniat mendatangkan bek kiri Real Madrid, Marcelo Vieira.
Namun begitu, rencana tersebut kini terancam gagal terlaksana.
Marcelo yang sempat tersisih kini mulai memperoleh tempatnya kembali di tim utama setelah Zinedine Zidane balik melatih Real Madrid.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | football-italia.net |