"Terima kasih kepada Federico, Dia adalah orang yang mengendalikan pertandingan. Saya tidak memiliki kedalaman dan kekuatan pada pukulan saya dan dia memanfaatkan itu," kata Djokovic.
Baca Juga : Sergio Ramos, Si Pemain Kotor yang Dibenci Sekaligus Dicintai
Dengan kemenangan tersebut, Djokovic kian mendekatkan diri dengan gelar juara ketujuh pada Miami Open.
Pada babak keempat, Djokovic sudah ditunggu petenis unggulan ke-22 dari Spanyol, Roberto Bautista Agut.
Bautista Agur melaju ke babak keempat setelah menundukkan petenis asal Italia, Fabio Fognini, dua set langsung dengan skor 6-4, 6-4.
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | ATP |
Komentar