Meskipun begitu, kedua tim sama-sama kesulitan mencetak gol pada paruh pertama.
Skor 0-0 menutup jalannya pertandingan babak pertama Persija melawan Kalteng Putra di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Kamis (28/3/2019).
Pada babak kedua, Persija harus tertinggal 0-1 dari Kalteng Putra lewat gol dari Patrich Wanggai pada menit ke-56.
Gol tersebut sempat mendapatkan protes keras dari pemain Persija yang menilai Wanggai menggunakan tangan untuk menyentuh bola umpan dari Diogo Campos.
Baca Juga : Eks Pemain Persib Emosional saat Bela Kalteng Putra Lawan Persija
Baca Juga : Jadi Anak Angkat Ronaldo, Martunis Ungkap 3 Permintaannya yang Dikabulkan
Persija bisa membalas sepuluh menit kemudian melalui gol dari Bruno Matos pada menit ke-76.
Tak ada gol tambahan hingga wasit menipu peluit tanda berakhirnya babak kedua.
Sesuai regulasi PSSI, babak delapan besar Piala Presiden 2019 tidak menerapkan perpanjangan waktu.
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar