Sementara, laga pertama babak semifinal telah terselesaikan antara Arema FC dan Kalteng Putra.
Skuat Singo Edan sukses melibas tamunya tersebut dengan skor telak 3-0 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Selasa (2/4/2019).
Baca Juga : Pelatih Madura United Konfirmasi Andik Tetap Main Lawan Persebaya
Tiga gol Arema dicetak oleh Dedik Setiawan (26' dan 66') dan Hanif Sjahbandi (59').
Ini menjadi modal berharga bagi Hamka Hamzah dkk sebelum menjalani leg kedua di Stadion 17 Mei, Banjarmasin, Jumat (5/4/2019).
Berikut jadwal terbaru semifinal Piala Presiden 2019:
Leg I
Selasa, 2 April 2019
Arema FC 3-0 Kalteng Putra (18.30 WIB)
Stadion Kanjuruhan, Malang
Rabu, 3 April 2019
Persebaya Vs Madura United (15.30 WIB)
Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya
Leg 2
Jumat, 5 April 2019
Kalteng Putra Vs Arema FC (18.30 WIB)
Stadion 17 Mei, Banjarmasin
Sabtu, 6 April 2019
Madura United Vs Persebaya (19.00 WIB)
Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Madura
View this post on Instagram
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | PSSI.org |
Komentar