Pasangan malaysia tersebut juga mampu mengunci jeda interval gim kedua dengan keunggulan 11-8.
Baca Juga : Akhirnya Marc Marquez dan Valentino Rossi Berjabat Tangan Kembali
Selepas jeda, Ricky/Pia mulai mengejar dan mendekati perolehan poin Chan/Goh dengan skor 10-11.
Namun, smes keras dari Chan membuat skor menjadi 14-10 dan membuat usaha Ricky/Pia untuk menyusul menjadi lebih berat.
Tuan rumah semakin menambah pundi-pundi poinnya menjadi 17-11 melalui jumping smash dari Chan Peng Soon.
Akhirnya, Chan Peng Soon mengakhiri gim kedua dengan smes keras dan membuat pasangan Indonesia itu kalah dengan margin tujuh poin.
Klasemen Sementara MotoGP 2019 - Marc Marquez Geser Andrea Dovizioso https://t.co/bZQ3oheVjz
— BolaSport.com (@BolaSportcom) April 1, 2019
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar