Hasilnya, setelah berduel selama sekitar 16 menit, AJ Styles sukses memenangi pertandingan.
3. Jimmy dan Jey Uso (c) Vs Richocet & Aleister Black Vs Cesaro & Sheamus Vs Rusev & Shinsuke Nakamura (untuk WWE SmackDown Tag Team Championship)
Diikuti oleh empat pasangan tag team, duel fatal four way ini berlangsung seru.
The Usos, Jimmy Uso dan Jey Uso, pada akhirnya mampu menang dan mempertahankan sabuk WWE SmackDown Tag Team Championship milik mereka.
4. The Miz Vs Shane McMahon
Menggunakan aturan Falls Count Anywhere, duel ini bergulir tak terbatas hanya di ring tetapi menjalar ke berbagai sudut arena.
Laga sendiri berakhir cukup unik bermula saat The Miz berhasil melakukan suplex dari ketinggian.
Setelah kejadian itu, kedua pegulat tergeletak tak berdaya. Shane akhirnya menjadi pemenang usai posisinya yang menindih bahu The Miz dianggap sebuah gerakan pin.
WAIT A MINUTE.@shanemcmahon somehow just PINNED @mikethemiz?! #WrestleMania #FallsCountAnywhere pic.twitter.com/QTWjD7YU2D
— WWE (@WWE) April 8, 2019
Baca Juga : Tanpa Kehadiran The Undertaker, WrestleMania 35 Bakal Terasa Hambar
5. Sasha Banks & Bayley (c) Vs Beth Phoenix & Natalya Vs Nia Jax & Tamina Snuka Vs Billie Kay & Peyton Royce (untuk sabuk Women's Tag Team Championship)
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar