Baca Juga: Klubnya Kacau, Gelandang Malaysia Pembobol Timnas U-22 Indonesia Galau
Gol ini juga hasil umpan dari Iniesta, eks pemain Barcelona yang meneruskan karier di Jepang sejak 2018.
Skor 2-1 pun bertahan sampai jeda laga.
Namun pada babak kedua, Sanfrecce Hiroshima mengamuk dan dimulai gol Yoshifumi Kashiwa pada menit ke-65.
Baca Juga: Pemain Timnas Korsel di Piala Dunia 2002 Diharapkan Jadi Dewa Penolong
Lalu, Daiki Watari memborong dua gol pada menit ke-69 dan 73’ untuk membawa tim tamu pesta saat laga away.
Sementara itu, nasib tak bagus Iniesta juga menular ke kompatriotnya, Fernando Torres, yang membela Sagan Tosu.
Menjamu juara bertahan Liga Jepang 1, Kawasaki Frontale di Stadion Ekimae Real Estate, Sagan Tosu kalah 0-1.
Baca Juga: Luar Biasa, Pendapatan Pelatih Klub China Ini di Atas Arsitek Juventus
Gol semata wayang tim tamu dicetak oleh Kei Chinen saat laga memasuki menit ke-51.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | livescore.com |
Komentar