Benar saja, sepanjang musim 2018-2019, Giroud tercatat cuma tampil sebagai starter 18 kali dari 34 penampilan di berbagai kompetisi bersama Chelsea.
Dari 34 penampilan tersebut, mantan pemain Arsenal ini sekadar mentas selama 1850 menit.
Pasalnya, ia harus berbagi menit bermain dengan Alvaro Morata pada paruh pertama musim ini.
Sedangkan pada paruh kedua musim ini Giroud terpaksa berbagi tempat dengan Gonzalo Higuain.
Andai benar-benar bertahan, Giroud bisa jadi mendapatkan paksaan The Blues untuk tidak ke mana-mana meski sudah merasa frustrasi.
View this post on InstagramCoba lagi musim depan ya Pep.. . #pepguardiola #guardiola #ucl #ligachampions #championsleague
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | as.com, transfermarkt.com |
Komentar