Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Kalah Telak, Para Pemain Manchester United Saling Tuduh di Ruang Ganti

By Sri Mulyati - Selasa, 23 April 2019 | 09:15 WIB
Pemain Everton melepas tembakan salto yang membobol gawang Manchester United pada Minggu (21/4/2019).
@EVERTON
Pemain Everton melepas tembakan salto yang membobol gawang Manchester United pada Minggu (21/4/2019).

Man United tertinggal tiga poin dari Chelsea yang menempati peringkat keempat alias jatah terakhir menuju Liga Champions musim 2019-2020.

Peluang Man United untuk lolos ke Liga Champions musim depan jelas masih terbuka lebar.

Man United hanya terpaut tiga poin dari Chelsea yang menempati peringkat ke-4.

Baca Juga : Paul Pogba Prediksikan Laga Ketat di Derbi Manchester Pekan Ini

Tim asuhan Ole Gunnar Solskjaer juga masih memiliki satu laga lebih sedikit dari Chelsea.

Akan tetapi, langkah Man United untuk meraih posisi empat besar masih tidak mudah karena lawan-lawan yang mereka hadapi pada sisa laga musim ini.

Man United masih harus berhadapan dengan Manchester City dan Chelsea setelah ini.

Baca Juga : PSG Resmi Ajukan Penawaran Pertama untuk Gelandang Andalan Juventus

Paul Pogba dan kawan-kawan wajib meraih kemenangan untuk menjaga peluang mereka lolos ke Liga Champions musim depan.

Musim ini, Man United memang belum bisa meningkatkan performa mereka dari musim lalu.

Man United kembali harus puas mengakhiri musim ini tanpa gelar.

Memastikan satu tempat di Liga Champions musim depan menjadi satu-satunya cara untuk membuat musim ini tidak terlalu buruk bagi Man United.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

PSBS Biak Tim Promosi Liga 1 2024/2025 yang Ingin Konsisten Raih Kemenangan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136