Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Playoffs NBA - Setelah 18 Tahun, Milwaukee Bucks Kembali Tembus Semifinal Wilayah

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 23 April 2019 | 14:40 WIB
Tim Milwaukee Bucks melakukan selebrasi pada laga babak kesatu playoffs NBA 2019 Wilayah Timur melawan Detroit Pistons.
TSN
Tim Milwaukee Bucks melakukan selebrasi pada laga babak kesatu playoffs NBA 2019 Wilayah Timur melawan Detroit Pistons.

Budenholzer dan para pemain Bucks layak bersuka cita.

Sebab, kali terakhir Bucks lolos dari babak kesatu playoffs NBA ialah pada era Ray Allen di tahun 2001.

Saat itu, pemain bintang Bucks saat ini, Giannis Antetokounmpo bahkan baru berusia 7 tahun dan belum berada di Negeri Paman Sam.

Namun, pada pertandingan keempat melawan Pistons tadi, Antetokounmpo menjadi pemain terbaik dengan torehan 41 poin, 9 rebound, 4 blok, 3 assist, dan 1 steal.

Baca Juga : Malaysia Waspadai India Saat Jumpa di Fase Grup Piala Sudirman 2019

Pada semifinal Wilayah Timur, Milwaukee Bucks akan menjumpai Boston Celtics.

Seperti Bucks, Celtics juga melangkah ke semifinal wilayah dengan bekal kemenangan 4-0 atas lawannya pada babak kesatu.

Tahun lalu, Bucks gagal melewati Celtics setelah bertanding selama tujuh gim pada babak kesatu.

Dari laga playoffs lainnya, Houston Rockets gagal menyapu bersih kemenangan atas Utah Jazz.

Rockets kalah dengan skor 91-107 pada gim keempat yang berlangsung di markas Jazz, Vivint Smart Home Arena, Salt Lake City, Utah, AS.

Melalui hasil tersebut, Jazz kini mengubah skor gim kemenangan mereka dengan Rockets menjadi 1-3.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : ESPN
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136