Yamaguchi selanjutnya kembali memperlebar keunggulannya menjadi 16-10.
Wakil Jepang itu akhirnya memenangkan gim pertama dengan skor 21-14 atas Gregoria.
Pertandingan dilanjutkan ke gim kedua dan kedua wakil bersaing dengan sengit sejak awal gim kedua.
Aksi saling bergantian mencetak poin pun tercipta dari mulai skor 1-1 hingga mencapai skor 10-10.
Gregoria mampu mengunci jeda interval gim kedua dengan unggul tipis 11-10 atas Yamaguchi.
Baca Juga : Marquez Jatuh pada MotoGP Americas karena Tim Tak Dengarkan Sarannya?
Selepas jeda, pertandingan sengit terus berlanjut dan poin kembar tercipta hingga mencapai 15-15.
Setelah itu, Yamaguchi meraih keunggulan dengan skor 16-15 atas Gregoria.
Yamaguchi pun mampu mengakhiri gim kedua dengan kemenangan setelah mampu mencapai poin ke-21 terlebih dahulu.
Digaji Tinggi, Marc Marquez Belum Bisa Saingi Kekayaan Valentino Rossi https://t.co/HnogPSZrgY
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 30 April 2019
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar