Sebab, itulah gol yang ke-100 dirinya sejak mentas di liga-liga Eropa.
Rinciannya, 9 gol dicetak Salah saat berseragam Basel (2012-2014), 2 untuk Chelsea (2014-2016), dan 6 buat Fiorentina (2015).
Adapun kontribusi terbesarnya terlihat saat memperkuat AS Roma dan Liverpool.
Pada saat membela I Lupi (2015-2017), Salah mencetak 29 gol di Liga Italia.
Sementara sejak bareng Liverpool, pemuda kribo 26 tahun ini sudah menyarangkan 54 gol di Liga Inggris.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Jalu Wisnu Wirajati |
Sumber | : | twitter.com/Optajoe |
Komentar