Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Coppa Italia - Adu Kuat Dua Tim Penganut Formasi Tiga Bek

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 15 Mei 2019 | 16:17 WIB
Pertandingan Liga Italia antara Lazio melawan Atalanta pada 5 Mei yang dimenangkan oleh Atalanta dengan skor 3-1
TWITTER.COM/CLEANSHEET
Pertandingan Liga Italia antara Lazio melawan Atalanta pada 5 Mei yang dimenangkan oleh Atalanta dengan skor 3-1

Skema tekanan yang diberikan tim bergantung pada bentuk serangan yang dibangun oleh musuh.

Pasukan Gasperini dapat memanfaatkan perebutan penguasaan bola dan menyerang balik pada saat musuh tidak dalam kondisi siap melakukan transisi.

Dalam hal ini, Papu Gomez dan Josip Ilicic menjadi kunci bagi perubahan skema permainan Atalanta dari bertahan menuju menyerang.

Sementara para pemain lain masih mempertahankan pressing mereka terhadap setiap pemain lawan, tiga bek dibiarkan bebas untuk melindungi daerah pertahanan.

Baca Juga : Rising Star Timnas Italia Perpanjang Masa Bakti Bersama AS Roma

Sementara itu, Lazio memiliki strategi pertahanan dengan cara yang berbeda.

Dua pemain di lini depan dimanfaatkan untuk menutup jalur tengah dan memaksa lawan bermain melebar.

Pada saat yang sama bek tengah, bek sayap, dan sebagian gelandang ditumpuk di lini belakang untuk menutup ruang gerak pemain lawan.

Segera setelah mendapat momentum serangan balik, Lazio akan mengandalkan kecepatan dari para penyerang mereka seperti Ciro Immobile, Felipe Caicedo, atau Joaquin Correa.

Dalam hal bertahan, Lazio juga lebih konservatif dengan lebih memanfaatkan kesabaran dan pemilihan waktu yang tepat ketimbang melakukan tekanan hebat kepada lawan.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang - Skenario Garuda Naik ke Posisi 2, Syaratnya Berat?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X