Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFC - Dua Kali Babak Belur, Shan United Ingin Kembali Tahun 2020

By Muhammad Robbani - Kamis, 16 Mei 2019 | 10:00 WIB
Bek kanan Persija Jakarta, Ismed Sofyan, berusaha mengejar pemain Shan United, Ko Shwe, pada laga Piala AFC 2019, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Rabu (15/5/2019).
FERI SETIAWAN/WARTAKOTA
Bek kanan Persija Jakarta, Ismed Sofyan, berusaha mengejar pemain Shan United, Ko Shwe, pada laga Piala AFC 2019, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Rabu (15/5/2019).

Sebagai contohnya, Phone Thit Sar Min cs baru saja memainkan laga Liga Myanmar kontra rival mereka, Yangon United, Sabtu (11/5/2019).

"Jadwal tim kami sangat padat, bahkan sebelum tampil di Piala AFC. kesibukan kami antara lain adalah, ikut liga di dalam negeri," kata Aung Naing, seusai laga kontra Persija.

Pelatih dan pemain Shan United, Aung Naing (dua dari kiri) serta David Htan (tiga dari kiri) saat memberikan keterangan pers pasca dijamu Persija Jakarta pada Piala AFC 2019, Rabu (15/5/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Pelatih dan pemain Shan United, Aung Naing (dua dari kiri) serta David Htan (tiga dari kiri) saat memberikan keterangan pers pasca dijamu Persija Jakarta pada Piala AFC 2019, Rabu (15/5/2019).

Sebenarnya ini bukan kali pertama mereka tampil di Piala AFC karena sudah ambil bagian pada edisi 2018.

Saat itu mereka tergabung di Grup F bersama Home United (Singapura), Ceres-Negros (Filipina), dan Boeung Ket Angkor (Kamboja).

Baca Juga : Jadwal Semifinal Piala AFC 2019 - PSM Makassar Bawa Nama Indonesia

Satu kemenangan berhasil dicatat dengan skor 2-1 atas Boeung Ket Angkor, sisanya mereka kalah lima kali sehingga hanya mendapat tiga poin dan menjadi juru kunci Grup F.

Meski dua kali gagal, Shan United tak kapok dan ingin kembali berkiprah pada edisi tahun 2020.

Kesempatan itu terbuka lebar karena sampai pekan ke-11 Liga Myanmar, Shan United menjadi pemuncak klasemen sementara dengan torehan 21 poin.

"Jika ikut (Piala AFC) lagi tahun depan, koreksi terbesar kami adalah pemain asing. Jadi kami akan mengoreksi pemain asing di klub," tutur Aung Naing.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X