Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kualifikasi Piala Dunia 2022, Timnas Malaysia Lupakan Sejumlah Bintang

By Antika Fahira - Kamis, 16 Mei 2019 | 22:00 WIB
Skuat Harimau Malaya pada Kualifikasi Piala Dunia 2022
Antika Fahira
Skuat Harimau Malaya pada Kualifikasi Piala Dunia 2022

Mereka antara lain Rizal Ghazal (Kedah FA), Abdul Latiff Suhaimi (Selangor FA), dan Hadin Azman (FELDA United).

Kini, 26 pemain yang dipanggil oleh Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) akan memulai persiapannya di Bukit Jalil mulai 27 Mei 2019.

Baca Juga: Diincar Manchester City, Remaja Ini Berpeluang Membela Timnas Malaysia

Pasukan Harimau Malaya itu akan menghadapi timnas Nepal dalam pertandingan persahabatan di Stadion Nasional Bukit Jalil pada 2 Juni 2019.

Daftar nama pemain timnas Malaysia yang ikut seleksi untuk Kualifikasi Piala Dunia 2022:

Kiper: Farizal Marlias, Ifwat Akmal Che Kassim, Hafizul Hakim

Bek: Adam Nor Azlin, Dominic Tan, Syazwan Andik, La’vere Corbin-Ong, Matthew Davies, Rodney Celvin Akwensivie, Shahrul Saad, Irfan Zakaria, Syahmi Safari

Gelandang: Akram Mahinan,  Syamer Kutty Abba,  Safawi Rasid, Akhyar Rashid, Mohamadou Sumareh, Nor Azam Abdul Azih, Syazwan Zainon, Faiz Nasir, Abdul Halim Saari, Kenny Pallraj

Penyerang: Muhammad Syafiq Ahmad, Norshahrul Idlan Talaha, Shahrel Fikri, Faisal Abdul Halim

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : twitter, FoxSports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X