Baca Juga: Erick Thohir Segera Siapkan Kepanitiaan untuk Olimpiade 2032
"Lima tahun yang sangat luar biasa dan banyak membawa makna buat saya," kata Allegri dikutip BolaSport.com dari Goal.
"Butuh waktu lima tahun untuk membangun Juventus seperti sekarang ini."
MAX ALLEGRI TRIBUTE;
With the club announcing that our coach will be leaving at the end of the season, #Juvegoals does its own tribute to one of our greatest ever coaches.
???????????????????? (5) Scudetto
???????????????? (4) Coppa Italia
???????? (2) SupercoppaGRAZIE MAX!!! pic.twitter.com/vGFO9aajlC
— Juventus Goals ???? (@juventus_goals) May 17, 2019
"Dalam dunia sepak bola hal seperti ini wajar, ada yang datang dan pergi."
"Ke manakah saya akan pergi? Tentu saja beristirahat. Saya bisa menikmati waktu dengan berlibur di pantai," ujar Allegri menambahkan.
Baca Juga: Tolak Griezmann, Lionel Messi Sebut Striker yang Harus Dibeli Barcelona
Di bawah asuhan Allegri, La Vecchia Signora sanggup menyapu bersih gelar Liga Italia dan Coppa Italia selama empat musim beruntun sejak dirinya ditunjuk sebagai pelatih.
Allegri dan presiden klub, Andrea Agnelli, dijadwalkan akan bertemu dalam konferensi pers pada Sabtu (18/5/2019).
Editor | : | Taufan Bara Mukti |
Sumber | : | Goal.com/en |
Komentar