Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kawhi Leonard Rela Abaikan Rasa Sakit demi Kemenangan Toronto Raptors

By Lariza Oky Adisty - Senin, 20 Mei 2019 | 16:00 WIB
Kawhi Leonard (Toronto Raptors) saat berlaga melawan Philadelphia 76ers pada semifinal Wilayah Timur Playoff NBA 2019, di Scotiabank Arena, Toronto, Amerika Serikat, Minggu (12/5/2019).
twitter.com/nbastats
Kawhi Leonard (Toronto Raptors) saat berlaga melawan Philadelphia 76ers pada semifinal Wilayah Timur Playoff NBA 2019, di Scotiabank Arena, Toronto, Amerika Serikat, Minggu (12/5/2019).


BOLASPORT.COM - Bintang Toronto Raptors, Kawhi Leonard, tidak mempermasalahkan cedera yang dialami saat bermain melawan Milwaukee Bucks, Minggu (19/5/2019) waktu setempat.

Kawhi Leonard mencatat 36 poin, 9 rebound, dan 5 assist pada pertandingan ke-3 final Wilayah Timur di Scotiabank Arena, Toronto, Kanada, tersebut.

Hasilnya, Toronto Raptors menang 118-112 dan memperkecil keadaan menjadi 1-2 pada babak final Wilayah Timur musim 2018-2019.

Namun, Leonard terindikasi mengalami cedera setelah mendarat usai melakukan layup pada kuarter pertama.

Leonard setelah itu berjalan tertatih dengan bertumpu pada satu kaki sebelum melanjutkan pertandingan.

Leonard memastikan kondisinya baik-baik saja usai pertandingan.

Baca Juga: Piala Sudirman 2019 - China Tepis Ancaman Kekalahan dari Malaysia

"Saya baik-baik saja. Saya akan terus berjuang dan bermain," ucapnya.

Di sisi lain, dia tidak menampik bahwa perjuangan Raptors sangat memengaruhi kondisi fisiknya.

"Tentu saja pertandingan ini sangat memengaruhi saya. Saya bermain selama 52 menit pada babak play-off, jadi tentu sangat terasa. Hanya saja saya tidak mau khawatir dan mulai menjalani proses pemulihan," tutur Leonard.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mampukah @zidane mengembalikan keadaan di musim depan? . #realmadrid #laliga #ligaspanyol

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : ESPN
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136