Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Sudirman 2019 - Meski Thailand Kalah, Rexy Mainaky Tetap Bangga

By Nestri Yuniardi - Sabtu, 25 Mei 2019 | 16:15 WIB
Berita bulu tangkis internasional - Piala Sudirman 2019.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Berita bulu tangkis internasional - Piala Sudirman 2019.

Di partai pembuka, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai yang menjadi harapan Thailand untuk mencuri poin, justru tampil anti-klimaks.

Puavaranukroh/Taerattanachai terlihat under-perform dan banyak disetir oleh Zheng Siwei/Huang Yaqiong yang tampil kian trengginas.

Ganda campuran terbaik Thailand itu pun menyerah dengan skor 18-21, 7-21.

Baca Juga: Ini Jadwal Siaran Langsung Semifinal Piala Sudirman antara Indonesia dan Jepang, Mulai Sore

Pada partai kedua, Kantaphon Wangcharoen juga tak bisa berbuat banyak ketika berhadapan dengan Shi Yuqi.

Dia sempat memaksa adu setting di gim kedua, tetapi pada akhirnya terpaksa menyerah 15-21, 24-26.

Kendati demikian, Kantaphon Wangcharoen mengaku tetap senang karena diberi kesempatan untuk bermain di laga semifinal.

Baca Juga: Link Live Streaming Piala Sudirman 2019 - Saatnya Indonesia ke Final

Dia juga tak segan melontarkan pujian kepada Shi Yuqi bahwa permainannya lebih baik dari yang dia terapkan.

Di partai ketiga, Tinn Isriyanet/Kittinuphong Kedren juga tak mampu memperpanjang nafas tim Thailand setelah takluk dari Li Junhui/Liu Yuchen, 14-21, 17-21.

Dengan demikian, tim Thailand akan berdiri di podium Piala Sudirman 2019 dengan menerima keping medali perunggu.

Sementara itu, partai semifinal Piala Sudirman 2019 lainnya bakal digelar antara Indonesia kontra Jepang pada Sabtu (25/5/2019) mulai pukul 17.00 WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Xinhua
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Punya Target Ambisius: Timnas Indonesia Tembus 15 Besar Dunia Pada 2045

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X