Sementara Arsenal akan mengandalkan striker yang musim ini menjadi salah satu top scorer Liga Inggris, Pierre-Emerick Aubameyang.
Berbeda dengan Hazard, Aubameyang sudah mencetak delapan gol di Liga Europa musim ini.
Ketajaman Aubameyang jelas wajib diantisipasi oleh lini pertahanan Chelsea.
Lengah sedikit, Aubameyang bisa mengobrak-abrik pertahanan Chelsea seperti yang sudah ia lakukan ke tim-tim sebelumnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Uefa.com |
Komentar