Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bersinar Lagi, Flavio Merasa Cocok dengan Sepak Bola Indonesia

By Muhammad Robbani - Kamis, 30 Mei 2019 | 17:15 WIB
Gelandang Bhayangkara FC, Flavio Beck Junior
MEDIA BHAYANGKARA FC
Gelandang Bhayangkara FC, Flavio Beck Junior

Bagi Flavio, dia terbilang gagal di Malaysia karena merasa tak cocok dengan gaya bermain klub-klub di sana.

"Di sana, mereka bermain lebih lambat. Berbeda dengan di sini, yang memiliki karakter permainan cepat," kata Flavio, dikutip BolaSport.com dari laman resmi Bhayangkara.

"Setelah bermain di Malaysia, saya akhirnya memutuskan untuk kembali ke Indonesia. Saya bisa melihat adanya perbedaan dengan Malaysia," ujarnya menambahkan.

Baca Juga: Duo Klub Elite Liga Belanda dan Liga Jepang Bersatu untuk Berkembang

Saat tawaran dari Bhayangkara datang, pemain berusia 32 tahun itu tak berpikir panjang untuk kembali datang ke Indonesia.

Sebelumnya, Flavio sudah pernah bermain di Indonesia dengan memperkuat Borneo FC pada Liga 1 musim 2017.

Baca Juga: Jelang Lebaran, Klub Malaysia Ini Beri THR Berupa Pelunasan Utang Gaji

"Pemain lokal di sini memiliki kualitas teknik baik dan cepat," ucap Flavio.

"Untuk itu, saya memutuskan kembali ke Indonesia dan menikmati setiap pertandingan," tutur pemain asal Brasil itu.

Baca Juga: Keajaiban Dua Menit dan Timnas Laos Menang setelah Sempat Tertinggal

Baca Juga: Eks Pemain Muda Premier League Resmi Gabung Klub Liga Thailand 4

Baca Juga: Klub Spanyol yang Buka Kans untuk Evan Dimas Berpeluang Promosi

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Inilah tim terbaik pekan kedua Liga 1 2019 versi BolaSport.com. . Bagaimana pendapat kalian? . #liga1 #liga12019 #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal Kumamoto Masters Japan 2024 - Ada Perang Saudara Lagi antara Fajar/Rian dan Leo/Bagas, Gregoria Waspadai Rekan Senegara An Se-young

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X