Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kawhi Leonard: Saya Tidak Bermain untuk Mengejar Sebuah Ketenaran

By Nestri Yuniardi - Kamis, 30 Mei 2019 | 20:35 WIB
Kawhi Leonard (kanan) saat berhadapan dengan Giannis Antetokounmpo (kiri) dalam partai keempat final wilayah timur NBA 2019, Rabu (22/5/2019)
TWITTER.COM/NBA
Kawhi Leonard (kanan) saat berhadapan dengan Giannis Antetokounmpo (kiri) dalam partai keempat final wilayah timur NBA 2019, Rabu (22/5/2019)

"Saya bangga dengan diri saya sendiri dan apa yang sudah saya lakukan di karier saya. Dan saya hanya berusaha mempertahankan itu," tutur dia.

Baca Juga: Bangun Jurassic Park, Publik Kanada Dukung Penuh Toronto Raptors

"Ini bukan tentang saya menjadi terkenal atau menginginkan lebih banyak ketenaran dari mereka (Warriors). Ini tentang saya yang bermain basket dan menikmati kompetisi di lapangan," kata Leonard lagi.

Meski final kali ini menjadi kali pertama bagi Raptors, hal tersebut tak berlaku bagi Leonard yang bakal melakoni final ketiga sepanjang karier NBA-nya.

Baca Juga: Bantu Korban Tabrak Lari, Raptors Lelang Tiket Final NBA 2019

Sebelumnya, pemain berusia 27 tahun tersebut sudah pernah mencicipi babak final selagi memperkuat San Antonio Spurs pada tahun 2013 dan 2014.

Dua kali mencapai final beruntun dengan menghadapi lawan yang sama, Miami Heat, Leonard akhirnya mampu membawa Spurs revans dan keluar sebagai juara pada tahun 2014.

Kala itu, dia juga berhasil terpilih sebagai MVP Finals.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Final NBA 2019 akan mempertemukan juara Wilayah Barat, Golden State Warriors, dan kampiun Wilayah Timur, Toronto Raptors. Berbeda dengan Warriors yang mencapai final kelima dalam lima musim beruntun, final musim ini menjadi yang pertama bagi Raptors sejak bergabung dengan NBA pada tahun 1995. Meski kalah pamor soal jumlah keberhasilan menembus seri final, Raptors punya modal dua kemenangan atas Warriors pada musim reguler NBA 2018-2019. Siapa yang bakal jadi juara NBA 2019? Saksikan rangkaian laga seri final NBA 2019 mulai Kamis (30/5/2019) waktu setempat atau Jumat (31/5/2019) waktu Indonesia. #nba #goldenstatewarriors #torontoraptors #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Sky Sports
REKOMENDASI HARI INI

Gol Menit ke-70 Runtuhkan Penampilan Apik Jay Idzes dkk, Pelatih Venezia: Hasil yang Tak Pantas, Bikin Frustrasi!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136