Setelah itu, duel antara Anthony dan Wang berjalan alot hingga imbang 10-10.
Satu poin yang diraih Wang berikutnya membawa dia lebih dulu mencapai poin interval.
Baca Juga: Hasil Australian Open 2019 - Bungkam Wakil Jepang, Praveen/Melati ke Final
Selepas jeda, pertarungan Anthony versus Wang masih berjalan ketat.
Tercatat, mereka imbang dalam kedudukan 13-13, 15-15, dan 16-16.
Momentum kemenangan Anthony akhirnya tiba setelah dia memetik tiga poin berikutnya secara beruntun.
Skor pun berubah menjadi 19-16.
Wang masih bisa menambah satu poin lagi, tetapi laju Anthony sudah tak bisa dibendung.
Dia memenangi gim kesatu setelah meraih dua poin beruntun.
Baca Juga: Hasil Australian Open 2019 - Greysia/Apriyani Gagal ke Final
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Tournament Software |
Komentar