Namun, timnas Indonesia bersama eks pelatih PSM Makassar ini kalah enam kali.
Baca Juga: Jelang Lebaran, Klub Malaysia Ini Beri THR Berupa Pelunasan Utang Gaji
Ya, Wim Risjbergen mulai melatih skuat dengan julukan Bonitos per awal tahun ini, sebelumnya mengajak anak asuhnya tur ke Belanda.
Pada 22 Mei sampai 1 Juni 2019, timnas Kepulauan Salomon menjalani tujuh laga uji coba di Negeri Kincir Air.
Baca Juga: Klub Jepang Banyak Kalah, Eks Pilar Juventus dan Inter Milan Mundur
Timnas asal negara di Oceania ini menang empat kali, sekali imbang, dan dua kali tumbang.
Mereka melakoni uji coba di Belanda melawan klub-klub divisi bawah negara asal pelatihnya.
Baca Juga: Di Thailand, Yanto Basna Dapat Menit Minim Sebelum ke Timnas Indonesia
Baca Juga: Klub Promosi Liga Italia 2019-2020 Punya Mutiara Berharga dari Korea
Baca Juga: Eks Tangan Kanan Sir Alex Ferguson Beri Kemenangan Kedua Kolombia
Eks defender asal Spanyol yang pernah mengenyam Pendidikan bersama akademi Real Madrid resmi menjadi pelatih anyar Persija Jakarta. https://t.co/RkTp4nPuHa
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 8 Juni 2019
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | FOXSportsAsia.com |
Komentar