Pada menit ke-8 injury time, mereka berhasil menyamakan kedudukan 2-2!
Taeguk Warriors berbalik unggul 3-2 berkat gol Cho Young-wook pada menit ke-96.
Baca Juga: Piala Dunia U-20 2019 - Gol Timothy Weah Tak Cukup, AS Mentok Lagi
Baca Juga: Piala Dunia U-20 2019 - Pinamonti dan Plizzari Bawa Italia ke Semifinal
Baca Juga: Performa Alessandro Plizzari Bikin AC Milan Pede Jual Gianluigi Donnarumma
Giliran Korsel yang sudah mencium kemenangan, Senegal bisa menyamakan skor menjadi 3-3 pada injury time babak perpanjangan waktu.
Jantung penonton di Bielsko-Biala terus dibuat berdebar-debar lewat drama di babak adu penalti.
Dua penendang pertama Korsel, Kim Jung-min dan Cho Young-wook, gagal mengeksekusi tendangan jatahnya.
Sementara dari 2 algojo pertama Senegal, Mamadou Danfa sukses dan Moustapha Mbow gagal. Skor adu penalti saat itu 0-1 untuk Senegal.
Lagi-lagi Korea Selatan melakukan comeback. Um Won-song menyamakan skor 1-1.
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | fifa.com |
Komentar