Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Duet Liu Cheng/Zhang Nan Resmi Dipisah pada Indonesia Open 2019

By Nestri Yuniardi - Selasa, 18 Juni 2019 | 10:20 WIB
Duet ganda putra China, Liu Cheng/Zhang Nan, dipastikan tak akan terlihat bersama lagi pada Indonesia Open 2019.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Duet ganda putra China, Liu Cheng/Zhang Nan, dipastikan tak akan terlihat bersama lagi pada Indonesia Open 2019.

Baca Juga: Ditinggal Lee Chong Wei, Ganda Putra Malaysia Janji Tampil Impresif

Sebelumnya, Ou Xuanyi pernag berpasangan dengan Ren Xiangyu dan menempati peringkat 22 dunia untuk nomor ganda putra.

Adapun Huang Kaixiang pernah menduduki peringkat 42 dunia untuk nomor pertandingan yang sama kala berpasangan dengan Wang Ze Kang.

Keduanya pun sudah sering wara-wiri mengikuti berbagai turnamen BWF, meski hasilnya masih jauh dari kata memuaskan.

Baca Juga: Ini Laga Paling Tak Bisa Dilupakan Lee Chong Wei Sepanjang Kariernya

Itu tak jauh berbeda dengan performa Liu Cheng/Zhang Nan pada musim kompetisi BWF 2019 kali ini.

Dalam enam tur BWF sepanjang tahun 2019 yang sudah mereka ikuti, pasangan Juara Dunia 2017 tersebut tak pernah sekali pun memijak babak semifinal.

Penampilan terbaik Liu Cheng/Zhang Nan hanya dua kali mencapai babak perempat final, yakni pada All England Open 2019 dan Malaysia Open 2019.

Keputusan bulu tangkis China untuk memisah Liu Cheng dan Zhang Nan dan dipasangkan dengan pemain muda bisa jadi langkah untuk 'mengangkat' para pemain junior tersebut.

Baca Juga: Pelatih Sebut Ada 3 Perubahan Besar yang Ditunjukkan Jonatan Christie

Langkah ini pernah dilakukan China sebelumnya kala menjadikan Fu Haifeng sebagai tandem Zhang Nan pada 2016 lalu.

Meski tak terlalu moncer, Fu Haifeng/Zhang nan sukses menutup tandem singkat mereka dengan keping medali emas Olimpiade Rio 2016.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BWF, Badminton Planet

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
35
67
3
Manchester City
35
64
4
Newcastle United
34
62
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
34
60
7
Aston Villa
35
60
8
AFC Bournemouth
35
53
9
Fulham
35
51
10
Brighton & Hove Albion
34
51
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
34
79
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
34
67
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
34
58
6
Real Betis
33
54
7
Celta Vigo
33
46
8
Rayo Vallecano
34
44
9
Mallorca
33
44
10
Osasuna
34
44
Klub
D
P
1
SSC Napoli
35
77
2
Inter
35
74
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
34
61
6
Roma
34
60
7
Lazio
34
60
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Como
35
45
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X