Sebelumnya, tim besutan pelatih Diego Simeone sudah mendatangkan bek tengah FC Porto, Felipe Monteiro.
Sekilas soal Marcos Llorente, ia menamatkan pendidikan di akademi Real Madrid antara 2008-2014. Tahun 2015 jadi momentum dirinya tembus ke tim utama El Real.
Sepanjang kiprahnya di Real Madrid, Llorente sudah tampil dalam 39 partai dengan torehan dua gol.
Adapun di level tim nasional, ia pernah tampil bareng timnas U-19 dan U-21 Spanyol dengan masing-masing penampilan 3 serta 8 laga.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Marca.com, en.atleticomadrid.com |
Komentar