Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Erick Thohir Jadi Wakil Indonesia di IOC Setelah 12 Tahun

By Delia Mustikasari - Jumat, 28 Juni 2019 | 18:30 WIB
Erick Thohir (kedua dari kanan) saat berfoto dengan perwakilan NOC dari Thailand, Malaysia dan Singapura.
KOMPAS.COM
Erick Thohir (kedua dari kanan) saat berfoto dengan perwakilan NOC dari Thailand, Malaysia dan Singapura.

Sebelumnya yakni mantan Ketua KOI dan KONI, Rita Subowo, yang diangkat pada 2007, tepatnya dalam sidang IOC ke-119 di Guatemala.

Tokoh nasional lainnya yang juga pernah diangkat menjadi anggota IOC adalah Dadang Suprayogi, Sri Sultan Hamengkubuwono IX, dan Mohammad "Bob" Hasan.

Anggota IOC merupakan perwakilan IOC yang ada di negara mereka masing-masing, namun bukan merupakan delegasi dari negara yang bersangkutan di IOC.

Tugas utama anggota IOC yakni mewakili dan mempromosikan kepentingan IOC dan Gerakan Olimpiade di negara mereka dan juga dalam organisasi Gerakan Olimpiade tempat mereka berkiprah.

Baca Juga: FIBA Asia Cup 2021 Jadi Ajang Persiapan Indonesia Menuju Piala Dunia

Selain itu, ada pula tugas dan fungsi lainnya, antara lain menetapkan seluruh nomor pertandingan di Olimpiade, kemudian memilih dan menetapkan tuan rumah Olimpiade musim panas dan musim dingin.

Dengan terpilih sebagai anggota IOC Members, Erick menilai ada tanggung jawab moral yang harus diemban untuk selalu menggelorakan gerakan dan semangat Olimpiade di Indonesia.

Ia juga menambahkan bahwa hal itu menjadi momen untuk terus meningkatkan prestasi dan eksistensi olahraga Indonesia di panggung internasional.

"Dalam konteks usaha kita untuk mencalonkan diri menjadi tuan rumah Olimpiade 2032, adanya perwakilan perorangan di IOC merupakan hal positif."

Baca Juga: Hasil FP1 MotoGP Belanda 2019 - Quartararo Tercepat, Rossi Tersendat


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Lawan Timnas Indonesia, Striker Vietnam Sesumbar Mudah untuk Capai Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X