Sementara itu, kelima eksekutor Peru berhasil mencetak gol dari titik putih.
Skor 5-4 untuk Peru.
Peru sudah ditunggu Cile pada fase semifinal.
Duel babak empat besar akan berlangsung pada 3 Juli mendatang di Arena do Gremio.
Berikut ini BolaSport.com menampilkan susunan pemain Uruguay dan Peru:
Uruguay: 1-Fernando Muslera, 22-Martin Caceres, 3-Diego Godin, 2-Jose Gimenez, 4-Giovanni Gonzalez, 10-Giorgian De Arrascaeta, 8-Nahitan Nandez (14-Lucas Torreira 57'), 6-Rodrigo Bentancur, 15-Fede Valverde (11-Christian Stuani 90'), 9-Luis Suarez, 21-Edinson Cavani
Pelatih: Oscar Tabarez
Peru: 1-Pedro Gallese, 15-Augusto Zambrano, 17-Luis Advincula, 6-Miguel Trauco, 2-Luis Abram, 19-Victor Yotun, 8-Christian Cuevas (11-Manuel Ruidiaz 85'), 18-Andre Carrillo (23-Christopher Gonzales 75'), 13-Renato Tapia, 20-Edison Flores, 9-Pablo Guerrero
Pelatih: Ricardo Gareca
Wasit: Wilton Pereira Sampaio (Brasil)
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar