Sebab pada semifinal leg pertama, skuad Tok Gajah menang dengan skor 3-1.
Akhirnya, agregat dari laga ini menjadi 4-3 untuk Perak FA.
Saddil Ramdani pun gigit jari karena gagal mengikuti jejak Bambang Pamungkas dan Elie Aiboy.
Baca Juga: Seniornya Tumbang, Persib Bandung U-18 Justru Teruskan Tren Kemenangan
Sebab, dua pesepak bola Indonesia ini pada 2005 sempat memenangi ajang ini bersama Selangor FA.
Selain itu, Pahang FA juga gagal mempertahankan status juara bertahan Piala FA Malaysia.
Pada laga terbaru ini, Saddil Ramdani main sejak menit ke-79.
Baca Juga: Persib Disikat Bhayangkara FC, Ada Pelemparan ke Lapangan Pasca-laga
Eks pemain Persela ini menggantikan Dickson Nwakaeme.
Sementara itu, kegagalan Saddil Ramdani sebelumnya terjadi pada 26 Juni 2019.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | Futbol24.com |
Komentar